Kalo Ngopi Pasti Suka Foto Dong? Ini 5 Cafe yang Instagramable di Jakarta, Cocok Buat Foto ala Selebgram (jatimnetwork.com)

Artikel asli diterbitkan oleh JatimNetwork.com. Baca DI SINI.

Penulis: Geriesca Azzahra Putri

 

JatimNetwork.com – Warga Jakarta pasti belum banyak yang tau tempat cafe bagus dan untuk di luar jakarta kalo main kesini juga wajib datengi cafe ini.

Karna cafe-cafe ini memiliki desain interior yang cantik dan sangat instagramable sekali, sudah pasti akan menarik perhatian pelanggan untuk mengunjungi nya dan juga bisa buat foto ala selebgram deh.

Dilansir JatimNetwork.com dari Youtube infospothealing, berikut adalah 5 cafe di Jakarta yang cocok untuk foto ala selebgram.

Kawisari Coffee & Eatery

Tempat ini bukan hanya cafe saja, tetap ia juga memiliki restoran. Lokasi nya ada di Menteng, Jakarta Pusat.

Desain cafe nya yang megah dengan nuansa klasik khas belanda, cocok sekali menjadi tempat kumpul keluarga dan juga berfoto karna banyak spot yang cantik. Untuk menu nya tidak hanya coffee tetapi juga ada makanan berat dan karna memiliki interior yang indah, tempat ini bisa disewakan untuk acara-acara besar.